Penerimaan Calon Karyawan PT Taspen (Persero) 2009 diperpanjang hingga 1 September 2009
PT TASPEN (PERSERO) adalah sebuah BUMN yang bergerak dibidang Asuransi dan Pensiun membuka lowongan pekerjaan bagi lulusan D-3 dan S-1 untuk ditempatkan pada Kantor Cabang di luar Pulau Jawa
A. Persyaratan Umum
• Warga Negara Republik Indonesia (WNI), diutamakan yang bertempat tinggal dan memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) di wilayah kerja Makassar, Manado, Gorontalo,Ternate, Palu, Kendari, Samarinda, Pontianak, Palangkaraya, Pangkal Pinang, Banda Aceh
• Usia maksimal pelamar adalah 24 th untuk D3, dan 30 th untuk S1 pada tanggal 31 Desember 2009.
• Indeks Prestasi 3.00 (PTN) atau 3.25 (PTS) dari skala 4.00
Lanjut….